Rabu, 17 September 2014

My University

Universitas Muhammadiyah Malang


UMM adalah kampusku.UMM adalah kampus swasta di Malang, Jawa Timur yang memiliki status terakreditasi A. UMM terkenal dengan julukan jas merah kampus putih. Di UMM terdapat 10 fakultas, yaitu FK, FIKES, FEB, FISIP, FT, FPP, FKIP, FISIP, FH, Fakultas Psikologi. UMM memiliki 3 kampus yaitu kampus 1 yang digunakan untuk program pascasarjana, kampus 2 yang digunakan untuk FK dan FIKES, dan kampus 3 yang menjadi pusat pembelajaran yang dipergunakan untuk program S1. UMM mempunyai sebuah rumah sakit, hotel, pom bensin, dan juga tempat wisata sengkaling.

Universitas Muhammadiyah Malang

Tidak ada komentar:

Posting Komentar